Informasi Seputar Seto no Hanayome |
- Judul Alternatif : My Bride is a Mermaid, The Inland Sea Bride, 瀬戸の花嫁
- Jumlah Episode : 26
- Musim Rilis : Spring 2007
- Tanggal Tayang : Apr 2, 2007 to Oct 1, 2007
- Studio yang Memproduksi : Gonzo
- Durasi per Episode : 24 min. per ep.
- Genre : Comedy, Parody, Romance, School, Shounen
- Skor di MyAnimeList : 7.85
- Credit : AIASubs
Sinopsis Seto no Hanayome |
Seorang laki-laki yg pergi liburan musim panas di pulau Seto, di sana dia tenggelam saat berenang di lautan, lalu ada seorang mermaid yg bernama “San” menolongnya. Namun menurut peraturan para putri duyung bagi mermaid yg pernah dilihat oleh manusia harus mati, ada cara lain agar si mermaid tidak perlu dibunuh. Salah satunya yaitu dia harus menikahinya..